Tarif JNE 2022 : Cara Cek Ongkir & Biaya Pengiriman Barang

komerce.id – Banyak yang mencari informasi terkait tarif JNE, hal ini dikarenakan beberapa keunggulan yang dimiliki. Salah satunya adalah jangkauan layanan pengiriman hingga ke seluruh Indonesia. Tidak hanya itu, JNE juga menjadi salah satu ekspedisi yang berhasil menerapkan tarif murah.

Tak heran jika banyak UMKM atau olshop kecil mempercayakan pengiriman barangnya di JNE, bahkan bisa dibilang jika tarifnya bisa dijangkau oleh semua lapisan masyarakat. Tarif JNE COD juga dinilai lebih murah dibandingkan dengan beberapa ekspedisi besar lain, sehingga masyarakat merasa lebih nyaman.

Tarif yang dipatok didasarkan pada bobot atau paket per kilogram, sehingga sangat meringankan biaya kirim. Lebih lengkapnya mari simak pembahasan di bawah ini!

Baca juga: Biaya Packing Kayu JNE

Tarif JNE di Seluruh Wilayah Indonesia

Tarif JNE di Seluruh Wilayah Indonesia
Tarif JNE di Seluruh Wilayah Indonesia

Beberapa dari kamu mungkin sudah memahami bahwa dalam pengiriman JNE terdiri dari tiga layanan. Pertama adalah reguler, kedua OKE dan ketiga YES. Ketiganya sering digunakan oleh masyarakat Indonesia baik untuk mengirimkan barang pribadi atau belanja di marketplace.

JNE selalu memberikan kemudahan untuk memperkirakan berapa tarif pengiriman hingga paket sampai ke tempat tujuan. Baik kamu yang baru ingin atau sudah lama menggunakan layanan JNE wajib untuk mengetahui berapa harga baru yang sedang berlaku.

Tarif ekspedisi JNE untuk setiap kota atau kabupaten tentunya akan berbeda-beda, hal ini bergantung pada standar bobot yaitu per satu kilogramnya. Kamu bisa menyimak berapa tarif ekspedisi JNE yang harus dibayar per kota tujuan sebelum mengirimkan barang, berikut daftarnya:

Tarif JNE REG

Kota TujuanTarif per Kg
Ambon52.000
Ampana Kota58.000
Balikpapan36.000
Banda Aceh33.000
Bandar Lampung17.000
Bandung10.000
Banjarmasin30.000
Batam25.000
Bekasi8.000
Bengkulu22.000
Benteng49.000
Blangpidie48.000
Bogor8.000
Bontang49.000
Burmeso203.000
Cilacap15.000
Cilegon9.000
Cirebon10.000
Denpasar20.000
Depok8.000
FAK-FAK115.000
Gorontalo45.000
Jakarta8.000
Jambi20.000
Jayapura80.000
Jayapura-Jember20.000
Karawang9.000
Kediri20.000
Kendari45.000
Kupang50.000
Madiun20.000
Magelang18.000
Malang20.000
Manado42.000
Medan27.000
Mataram25.000
Mojokerto20.000
Nabire98.000
Ngamprah10.000
Padang25.000
Palangkaraya30.000
Palembang20.000
Palopo49.000
Palu40.000
Pandaan20.000
Pangkal Pinang20.000
Pangkalan Balai31.000
Pangkalan Kerinci37.000
Pekanbaru25.000
Pemalang20.000
Pontianak27.000
Probolinggo20.000
Ratahan58.000
Samarinda41.000
Sambas42.000
Semarang16.000
Solo16.000
Sorong80.000
Sukabumi9.000
Sukadana-Lampung Timur35.000
Surabaya17.000
Tais35.000
Tangerang8.000
Tanjung Pandan23.000
Tanjung Pinang32.000
Tarakan49.000
Tarutung38.000
Ternate55.000
Timika85.000
Trenggalek22.000
Tulungagung22.000
Ujung Pandang32.000
Waingapu65.000
Waris108.000
Yogyakarta16.000

Tarif JNE OKE

Kota TujuanTarif per Kg
Ambon45.000
Ampana Kota50.000
Balikpapan31.000
Banda Aceh29.000
Bandar Lampung15.000
Bandung9.000
Banjarmasin26.000
Batam22.000
Bekasi7.000
Bengkulu19.000
Benteng42.000
Blangpidie41.000
Bogor7.000
Bontang42.000
Cilacap13.000
Cilegon8.000
Cirebon9.000
Denpasar17.000
Depok7.000
FAK-FAK98.000
Gorontalo39.000
Jakarta7.000
Jambi17.000
Jayapura68.000
Jayapura-Jember17.000
Karawang8.000
Kediri17.000
Kendari39.000
Kupang43.000
Madiun17.000
Magelang16.000
Mataram22.000

Tarif JNE YES

Kota TujuanTarif per Kg
Balikpapan45.000
Bandar Lampung26.000
Bandung19.000
Banjarmasin38.000
Batam32.000
Bekasi15.000
Bengkulu29.000
Bogor15.000
Cilegon19.000
Cirebon19.000
Denpasar26.000
Depok15.000
Jakarta15.000
Jambi29.000
Karawang19.000
Kediri27.000
Magelang25.000
Malang27.000
Mataram32.000
Medan34.000
Mojokerto27.000
Padang30.000
Palangkaraya35.000
Palembang29.000
Pangkal Pinang29.000
Pekanbaru30.000
Pontianak30.000
Probolinggo27.000
Semarang24.000
Solo24.000
Sukabumi19.000
Surabaya25.000
Tangerang15.000
Ujung Pandang41.000
Yogyakarta24.000
Baca juga: Cara Mengatasi Paket JNE Tidak Bergerak

Bagaimana Cara Cek Ongkir JNE?

Nah sekarang masuk ke pembahasan bagaimana check tarif JNE yang bisa dilakukan secara cepat melalui website resmi atau website pihak ke 3. Caranya mudah, kamu tinggal memasukkan kota asal, tujuan pengiriman dan berapa bobot paketnya. Lebih lengkapnya adalah sebagai berikut:

  1. Silahkan buka laman jne.co.id/tracking/tarif baik di smartphone atau laptop masing-masing. Tunggu sebentar maka akan muncul halaman awal. Silahkan ketikkan kota asal di kolom origin.
  2. Jika sudah, langkah selanjutnya kamu harus mengetikkan kota tujuan pada kolom destination.
  3. Setelah itu, masukkan berapa bobot paket yang akan dikirimkan melalui ekspedisi JNE. Jadi kamu harus menimbangnya terlebih dahulu ya!
  4. Kamu harus mengisikan kolom captcha untuk melakukan verifikasi hingga muncul tombol check dan kamu bisa langsung mengkliknya.
  5. Rincian tarif pengiriman JNE akan segera muncul lengkap dengan informasi estimasi waktu pengiriman.

Cek Ongkir JNE dengan Komship

Berikut ini adalah cara cek ongkir JNE menggunakan komship:

  1. Buka http://komship.id/cek-ongkir
  2. Masukkan alamat asal, alamat tujuan, dan berat paket.
  3. Kemudian pencet tombol “cek ongkir”
  4. Rincian tarif pengiriman JNE akan muncul beserta diskonnya.

Cara di atas terbilang sangat mudah karena kamu hanya perlu terkoneksi dengan internet yang stabil. Bisa dicek di rumah, kantor, sekolah dan tempat lainnya. Sangat membantu bisnis online shop untuk mmepertimbangkan biaya pengiriman bukan?

Selain itu, informasi cek tarif ini juga bisa membantu para pengirim untuk memilih layanan. Apakah ingin menggunakan reguler, OKE atau YES. Namun pertimbangkan juga kota tujuan agar tidak salah, karena seperti yang sudah dijelaskan di atas, ketiga layanan menerapkan biaya yang berbeda.

Kamu juga bisa dapatkan beragam penawaran menarik seperti diskon ongkir dan tarif COD termurah JNE jika melakukan pengiriman menggunakan Komship. Segera mulai transaksimu menggunakan Komship dan rasakan keuntungan berkali-kali lipat yang bikin kamu semakin #CuanMaximal. Kunjungi komship.id untuk mulai transaksinya.

Baca juga: Arti With Delivery Courier JNE

Kesimpulan dari informasi di atas adalah JNE merupakan sebuah jasa ekspedisi yang memiliki tiga layanan, yaitu reguler, OKE dan YES. Masing-masing layanan memiliki syarat dan ketentuan khusus tak terkecuali berapa tarif yang dibebankan.

Kamu akan dimudahkan oleh pihak JNE karena tidak perlu repot-repot datang langsung ke kantor pusat atau cabang JNE untuk mengetahui tarif pengiriman, cukup dengan membuka website resmi atau aplikasi yang disediakan. Caranya mudah, cukup masukkan kota asal, tujuan dan bobot paket.

Selain mengetahui tarif JNE, kamu juga harus mencari informasi tentang cek ongkir agar tidak salah dalam memilih pihak ekspedisi. Pertimbangkan mana yang lebih menguntungkan dan cocok untuk bisnis kamu. Jangan sampai justru semakin merugi ya!

Bayu Kurniawan

SEO Specialist di Komerce, berpengalaman lebih dari 4 tahun dalam SEO dan sangat tertarik pada digital marketing.

Tinggalkan komentar